BERITA  

Kacabdin Wilayah IV dan Ketua MKKS SMA – Sambangi Rumah Duka

Reporter Brata News TV
banner 120x600

Lampung Utara – Atas tewasnya salah satu siswa SMA IT Mambaul Huda Desa Comok Sungkai Barat ,saat ingin mendirikan tiang bendera yang tersengat aliran listrik, Rabu 16 Agustus 2023, dapat di namai pejuang dirgahayu HUT RI Ke 78.

Kepala dinas pendidikan dan kebudayaan Provinsi Lampung Drs.Sulpakar,MM,yang juga kini Penjabat ( PJ) Bupati Kabupaten Mesuji.

“Menyampaikan rasa dukanya yang sangat mendalam,atas peristiwa tersebut, ungkap Kecabdin Wilayah IV Ingga Setiawati yang mewakili Sulpakar pada saat menyambangi rumah duka bersama dengan Ketua MKKS SMA Bambang Nopriadi ,S.Pd.MM.,Kamis, 17 Agustus 2023.

BACA JUGA:  VAN BARATA SEMENGUK DI LANTIK - MENJABAT - KASI INTELJEN KEJARI HUMBANG HASUNDUTAN

Pada kesempatan tersebut, di sampaikan Ingga Setiawati , dirinya mewakili Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung Sulpakar , untuk menyampaikan rasa duka atas peristiwa ini.

“Semoga kejadian seperti ini tidak terulang lagi dan almarhum siswa SMA IT Mambaul Huda yang tewas untuk memproklamirkan hari kemerdekaan dirgahayu RI Ke 78 dapat kita kenang dan tenang di alam kuburnya , aamiin,tutur Ingga Setiawati.

BACA JUGA:  Kadis SDA-BMBK Lampung Utara - Dihadiahi Non Job Lantaran Tak Mampu Bayar Hutang Bupati 65-M

Dikesempatan tersebut pula sebagai wujud empati kepada keluarga yang ditinggalkan, Ingga Setiawati bersama Ketua MKKS SMA memberikan ungkapkan duka kepada ahli musibah,” (Red).

banner 325x300